Wartasulsel.net,- Makassar — Universitas Ciputra menjajaki membuka kampus baru di Kota Metropolitan
Makassar.
Demikian di tegaskan Direktur of University Development Center, Universitas
Ciputra, Ir Tony Antonio, M.Eng, Sabtu (18/8/2018) di Central Poin
Indonesia (CPI) Makassar.
Hal tersebut dikemukakan saat melakukan survei dan penjajakan di hadapan
stakeholder diantaranya; guru, orang tua dan calon mahasiswa
Pembukaan kampus baru ini sekaligus mendekatkan diri kepada masyarakat
Makassar dan sekitarnya.
Kuliah di luar Makassar ongkos untuk pemondokan dan makan itu hampir lebih
besar dari SPP setiap semester
Memangkas dana yang membesar itu sehingga Univeristas Ciputra berkeinginan
untuk membuka kampus baru di Makassar.
Hadir pada acara survei dan penjajakan itu siswa SMA Frater Makassar, SMA
Katolik Cendrawasih dan SMA Negeri 17 Makassar
Serta Pembantu Humas Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah
IX Sulawesi, Muhammad Yahya.
Penulis : Ma’ruf
(IKF/redws)