Kualitas Produk Jadi Prioritas Usaha Konveksi UD.Riswan Di Galesong

Ragam816 views

WARTASUSEL.NET, – Usaha konveksi pada saat sekarang ini, tetap menjadi solusi dan terus mengikuti perkembangan terkini. Dan menjadi pilihan pelaku usaha ini, konveksi memiliki kelebihan tersendiri yang membuat jenis usaha ini semakin diminati.(12/1/2018).

Seperti halnya yang dilakoni oleh Riswan yang menamakan usahanya Konveksi UD.Riswan, merintis usaha yang menawarkan jasa menjahit maupun sablon dengan keterampilan dan skill yang dimilikinya.

Daeng Manye

Bukan hanya itu, UD Riswan ini juga mengikuti perkembangan “Jaman Now” karena selain update terkini trend gaya masa kini, juga jenis usaha ini sangat dibutuhkan oleh masyarakat bawah sampai menengah keatas, ungkap Riswan pengelola konveksi UD.Riswan.

UD.Riswan yang beralamat di Desa Bentang Kecamatan Galesong Selatan Kabupaten Takalar, menerima segala macam pembuatan keperluan promosi, komunitas, kampanye, ataupun perorangan.

Daftar barang UD Riswan yang di produksi hingga saat ini yakni seragam sekolah, baju kaos, kaos olahraga, topi, mug, sticker, gantungan kunci, pin, dan segala macam printing lainnya. Dan informasi lebih lanjut terang Riswan, silahkan menghubungi Via Whatsapp 085 242 333 150 atas nama Riswan Debet. (*)